Akibat kondisi global yang melambat, laju pertumbuhan ekonomi Indonesia diprediksi akan berjalan stagnan. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo....
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sahkan Undang-Undang Kesejahteraan Ibu dan Anak (UU KIA) dalam rapat paripurna, Selasa (4/6/2024). Salah satu poin penting dalam UU tersebut...
Gempa bumi magnitudo (M) 5.7 terjadi di Mukomuko, Bengkulu. Gempa yang terjadi ini tidak berpotensi memicu gelombang tsunami.
"Pusat gempa berada di laut 146 km...
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) jadwalkan pemanggilan Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto sebagai saksi dalam kasus dugaan suap tersangka mantan caleg...
Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) merekomendasikan mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil untuk maju dalam Pilgub Jakarta pada November 2024 mendatang. Rekomendasi dari Gerindra...
Mantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo diduga mengambil hak uang perjalanan dinas luas kota (DLK) pegawai Kementan hingga 50 persen. Kesaksian tersebut diungkap...
Usai menuai banyak komentar negatif masyarakat, Kepala Staf Kepresidenan Republik Indonesia Moeldoko menegaskan, pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur, tidak dibiayai oleh...
Persib Bandung sukses menyudahi puasa gelar Liga 1 setelah menaklukkan Madura United dengan skor 1-3. Kemenangan ini mengakhiri penantian panjang selama satu dekade bagi...
Presiden terpilih Prabowo Subianto mengkritik kebijakan kenaikan biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) di sejumlah perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia. Menurutnya, bahkan universitas negeri...
Presiden Joko Widodo mengapresiasi kemitraan yang telah berjalan selama 57 tahun antara Indonesia dan Bank Pembangunan Asia (ADB). Presiden menyatakan hal ini dalam pertemuan...